Humas FKUI

By

Tiga mahasiswa Fakultas Kedokteran Universitas Indonesia (FKUI) tampil gemilang saat mempresentasikan gagasan program pengabdian kepada masyarakat yang mereka susun di forum mahasiswa kedokteran se-ASEAN, The 3rd ASEAN Student Collaborrative Project...
Read More
Gagal jantung merupakan sindrom klinis yang timbul karena gangguan struktur atau fungsional jantung yang menyebabkan ketidakmampuan ventrikel untuk pengisian atau pemompaan darah. Akibatnya, jantung tidak sanggup mempertahankan perfusi yang mencukupi...
Read More
Nutrisi adalah salah satu faktor yang dapat mengoptimalkan perkembangan otak dan kognitif anak-anak. Semua jenis nutrisi memiliki efek pada pertumbuhan dan perkembangan saraf. Namun, beberapa nutrisi memiliki efek tertentu yang...
Read More
Dr. Gede Yuda Sugiarta, alumni Fakultas Kedokteran Universitas Indonesia (FKUI) tahun 2018 menerima penghargaan Ten Outstanding Young Person Award (TOYP) 2018 dalam kategori Medical Innovation dari Junior Chamber International (JCI)...
Read More
Fakultas Kedokteran Universitas Indonesia melalui Program Doktor Ilmu Biomedik (PDIB) melakukan kegiatan pengabdian kepada masyarakat yang bertajuk “Deteksi Dini Gangguan Tumbuh Kembang Anak dari Aspek Neurologi (Persarafan), Psikiatri (Emosi Kejiwaan),...
Read More
Tim mahasiswa Fakultas Kedokteran Universitas Indonesia (FKUI) kembali mengharumkan nama almamater setelah berhasil menjadi Juara Umum pada ajang Regional Medical Olympiad (RMO) 2018 yang diselenggarakan tanggal 1-3 Agustus 2018 lalu...
Read More
Influenza sering dikaitkan dengan penyakit ringan sehingga terkadang penyakit tersebut disepelekan. Padahal, organisasi kesehatan dunia, World Health Organization (WHO), memperkirakan bahwa influenza mengakibatkan sekitar 500.000 kematian setiap tahunnya. Influenza adalah...
Read More
Stunting merupakan salah satu bentuk malnutrisi pada anak. Data dari badan PBB untuk kemanusiaan dan perkembangan kesejahteraan ibu dan anak (United Nations Children’s Fund/UNICEF) menyebutkan bahwa di tahun 2015, Indonesia...
Read More
Kondisi pascamenopause, yaitu kondisi setelah menopause dan seterusnya, menyebabkan kekurangan hormon estrogen yang disebut defisiensi estrogen atau hipoestrogenik. Kondisi defisiensi estrogen pascamenopause ini yang menyebabkan kehilangan tulang pada perempuan sehingga...
Read More
Dr. dr. Ismail Hadisoebroto Dilogo, SpOT(K), staf pengajar dan peneliti dari Departemen Orthopedi dan Traumatologi FKUI-RSCM menerima penghargaan BPPT Innovation Award 2018 pada Kategori Perorangan dalam Bidang Teknologi Kesehatan yang...
Read More
1 70 71 72 73 74 101