dr. Edy Rizal Wahyudi, Sp.PD-KGer
Kepakaran: Geriatri
Divisi Geriatri Departemen Ilmu Penyakit Dalam
Data Diri
Dokter Edy Rizal Wahyudi, SpPD-KGer menamatkan pendidikan dokter di Universitas Indonesia pada tahun 1995. Beliau kemudian melanjutkan Pendidikan spesialis ilmu penyakit dalam Program Pendidikan Dokter Spesialis Ilmu Penyakit Dalam Universitas Indonesia dan lulus pada tahun 2005. Selanjutnya pada tahun 2016, dr. Edy Rizal Wahyudi berhasil menyelesaikan pendidikan Subspesialis atau Sp2 dalam bidang Ilmu Penyakit Dalam masih di kampus yang sama, yaitu Universitas Indonesia.
Dokter Edy Rizal Wahyudi merupakan Dosen Pendidik Klinis di Program Studi Ilmu Penyakit Dalam FKUI dengan jabatan fungsional saat ini adalah Lektor. Beliau pakar dalam bidang kekhususan geriatri dan tercatat sebagai staf di Divisi Geriatri Departemen Ilmu Penyakit Dalam FKUI-RSCM.
PDDiktiPublikasi dan Penelitian Pilihan
- Pain Reduction After Laser Acupuncture Treatment in Geriatric Patients with Knee Osteoarthritis: a Randomized Controlled Trial Acta medica Indonesiana | vol: 48 | issue : 2 | 2016-04-01 | Journal
- Frailty among HIV-1 infected adults under antiretroviral therapy in Indonesia Current HIV Research | vol: 17 | issue : 3 | 2019-01-01 | Journal
- Risk factors for depressive symptom changes in Indonesian geriatric outpatient | Acta medica Indonesiana | vol: 44 | issue : 1 | 2012-01-01 | Journal
- Risk factors for depressive symptoms in a large population on chronic hemodialysis ARTICLE ISSN : 0301-1623 DOI : WOS UID : WOS:000306683200035 Araujo, Sonia M. H. A.; de Bruin, Veralice M. S.; Daher, Elizabeth de F.; Almeida, Gilson H.; Medeiros, Camila A. M.; and 1 authors INTERNATIONAL UROLOGY AND NEPHROLOGY | vol: 44 | issue : 4 | page: 1229-1235
Fokus Penelitian
- Geriatri
Kontak
ppds1.internafkui@gmail.com