Staf Pengajar dan peserta PPDS DV FKUI berpartisipasi dalam acara 5th Annual Meeting of Asian Society of Dermatopathology

Pada tanggal 24-26 Januari 2024, beberapa staf pengajar dan peserta PPDS Departemen Dermatologi & Venereologi FKUI-RSCM mengikuti kegiatan “5th Annual Meeting of Asian Society of Dermatopathology”, yang dilaksanakan di Osaka Metropolitan University Graduate School of Medicine, Jepang.

Staf Pengajar yang turut berpartisipasi dalam acara tersebut:
• Dr.dr. Sondang P. Sirait, Sp.D.V.E, Subsp. D.K.E sebagai pembicara dengan topik ‘Challenges in diagnosing infectious diseases”
• dr. Selviyanti Padma, Sp.D.V.E sebagai moderator dengan topik “Scleromyxedema: A rare disorder and its challenging treatment”,

Peserta PPDS Departemen Dermatologi dan Venerologi FKUI yang ikut dalam kegiatan Poster ilmiah:
• dr. Michael Sie Shun Ling dengan judul “Hypertrophic Lichen Planus Masquerading as Tuberculosis Verrucosa Cutis: A Histopathologic Diagnosis in a Tuberculosis-Endemic Country”.

Departemen Dermatologi dan Venereologi mengucapkan selamat kepada Staf Pengajar dan Peserta PPDS DV yang telah mengikuti kegiatan tersebut, semoga partisipasi tersebut bermanfaat buat banyak pihak.

Leave a Reply