CME-FKUI telah menyelenggarakan Webinar Kesehatan “Indonesia Waspada Wabah Monkeypox” Materi: Deteksi Awal dan Manifestasi Kulit Infeksi Monkeypox Update Terbaru Diagnosis dan Tatalaksana Monkeypox Peran Fasilitas Kesehatan Primer dalam Mengatasi Infeksi Monkeypox Narasumber: – dr. Robert Sinto, SpPD-KPTI – Dr. dr. Eliza Miranda, SpKK(K) – Dr. dr. Retno Asti Werdhani, M.Epid Moderator: Dr. dr. Bernie E. Medise, SpA(K),...Read More
Webinar “Discovering New Treatment Advances in Pediatric Psoriasis with Secukinumab”mengundang dr. Githa Rahmayunita, SpKK(K) yang merupakan staf pengajar Prodi DV FKUI-RSCM menjadi pembicara. Webinar ini merupakan kerjasama dengan Docquity yang diselenggarakan pada 28 Juli 2022. Webinar ini dapat disaksikan kembali melalui aplikasi Docquity.Read More
dr. Agassi Suseno SpDV yang merupakan staf pengajar dari RS Jejaring RSK Dharmais Prodi DV FKUI-RSCM menjadi pembicara pada webinar “Pendekatan Diagnostik dan Tatalaksana Kebotakan Rambut” dengan membawakan topik “Pendekatan Diagnosis Alopesia Nonskar”. Webinar ini merupakan kerjasama Perdoski Cabang Jakarta dengan Docquity yang diselenggarakan pada 31 Juli 2022. Webinar tersebut juga mengundang dr. Christopher Toshihiro...Read More
Jakarta Allergy and Clinical Immunology Network (JACIN) Virtual Meeting 2022 telah diselenggarakan pada 25-26 Juni dan 2-3 Juli 2022. Tema yang diangkat tahun ini yaitu “Multidisciplinary Approach in Allergy and Clinical Immunology: Case Based Webinar”. Kegiatan ini berlangsung secara virtual dengan Plenary Lecture membahas 5 topik yaitu: Ethical Investigation in Drug Allergy, The Future of...Read More
Perdoski Cabang Jakarta menyelenggarakan webinar “Peran Vitamin D pada Bidang Dermatologi” pada Minggu, 5 Juni 2022 melalui aplikasi Docquity. Acara ini mengundang dua narasumber yaitu dr. Eyleny Meisyah Fitri SpKK(K) yang merupakan staf KSM Dermatologi dan Venereologi FKUI RSCM dengan membawakan topik “Peran Vitamin D pada Dermatosis Autoimun” dan topik kedua “Peran Vitamin D pada Akne” oleh...Read More
Dalam rangka memperingati STI Awareness Week 2022, Kelompok Studi Infeksi Menular Seksual Indonesia (KSIMSI) bekerja sama dengan Perdoski Cabang Jakarta akan menyelenggarakan kegiatan ilmiah dalam bentuk Webinar dan Diskusi Panel Peran Dokter Dalam Tatalaksana Komprehensif IMS ?️ Minggu, 17 April 2022 ?️ 14.00-16.30 WIB Webinar Moderator : dr. Jihan Rosita, SpKK Sesi 1 : dr....Read More
Webinar Series ke-5: Tata Laksana Kusta telah sukses dilaksanakan pada Kamis, 7 April 2022 dengan dihadiri oleh lebih dari 1300 peserta dari seluruh Indonesia. Acara ini diselenggaralan oleh Kementerian Kesehatan Republik Indonesia yang bekerja sama dengan Perhimpunan Dokter Spesialis Kulit dan Kelamin Indonesia (PERDOSKI), Perhimpunan Ahli Epidemiologi Indonesia (PAEI), Ikatan Ahli Kesehatan Masyarakat Indonesia (IAKMI) dan World Health Organization...Read More
Salam Sehat Sejawat Dokter dan Anggota PERDOSKI Kelompok Studi Dermatologi Anak Indonesia (KSDAI) bekerja sama PP Perdoski mengundang Sejawat untuk mengikuti webinar: “ADVANCED UNDERSTANDING OF ATOPIC DERMATITIS” Minggu, 10 April 2022 Waktu: 10.00-12.00 WIB Topik dan pembicara: 1. Ethical Consideration in Treating Pediatric Patients, -Dr. Inne Arline Diana, Sp.KK(K), FINSDV, FAADV 2. Antioxidant-added Moisturizer Therapeutic...Read More
dr. Yudo Irawan, SpKK menjadi narasumber dalam Webinar series 4 yang diselenggarakan oleh Kementerian Kesehatan Republik Indonesia yang bekerja sama dengan Perhimpunan Ahli Epidemiologi Indonesia (PAEI), Perhimpunan Dokter Spesialis Kulit dan Kelamin Indonesia (PERDOSKI), Ikatan Ahli Kesehatan Masyarakat Indonesia (IAKMI) dan World Health Organization (WHO) pada 17 Maret 2022. Kegiatan tersebut dihadiri oleh peserta dari masyarakat...Read More
Ikatan Dokter Indonesia (IDI) menyelenggarakan parade symposium ilmiah terbesar IDI Medical Studium Generale 2022 yang diadakan secara virtual pada 1-20 Maret 2022 dengan mengusung tema “Towards knowledge and professional doctor”. Kegiatan ini bekerja sama dengan 20 perhimpunan spesialis dan keseminatan termasuk dengan Perhimpunan Dokter Spesialis Kulit dan Kelamin Indonesia (PERDOSKI). Medical Studium Generale 2022: Sesi...Read More
Departemen Dermatologi & Venereologi Fakultas Kedokteran Universitas Indonesia
RSUPN Dr. Cipto Mangunkusumo
Gedung G5, Jl. Diponegoro No. 71, Jakarta Pusat 10430
Telepon. (021) 31935383
Email:
kpsikkk.fkui@yahoo.com dept.ikkk_rscm@yahoo.com