Berita

Category

Sejak tahun 2009, United Nations Educational, Scientific, and Cultural Organization (UNESCO) menetapkan batik sebagai warisan budaya bangsa. Sejak saat itu pula, industri batik berkembang pesat, mulai dari pulau Jawa hingga...
Read More
Mahasiswa Fakultas Kedokteran Universitas Indonesia (FKUI) kembali menorehkan prestasi pada ajang internasional. Tim AMSA-Universitas Indonesia, yang terdiri dari Kristian Kurniawan (Mahasiswa FKUI Angkatan 2015), Fabiola Cathleen (FKUI 2016), Marco Raditya...
Read More
Setiap bayi lahir membawa kebahagiaan bagi keluarganya. Pertanyaan pertama yang diajukan oleh orangtua dan keluarga selain kondisi kesehatannya, adalah jenis kelaminnya. Lelaki atau perempuan? Pertanyaan rutin dan terdengar sepele, namun...
Read More
Penyakit kanker merupakan salah satu penyebab kematian utama di seluruh dunia. Pada tahun 2012, sekitar 8,2 juta kematian disebabkan oleh kanker. Kanker paru, hati, lambung, kolorektal, dan kanker payudara adalah...
Read More
Fakultas Kedokteran Universitas Indonesia (FKUI) kembali menambah panjang daftar penerima gelar Doktor. Selasa (15/1/2019), FKUI mengangkat dr. Ray Wagiu Basrowi, MKK sebagai Doktor setelah mempertahankan disertasinya yang berjudul “Model Promosi...
Read More
Pernahkah Anda mendengar tentang penyakit Kusta? Rasa-rasanya, penyakit kusta akhir-akhir ini makin jarang terdengar. Namun, apakah ini berarti penyakit kusta telah hilang? Sayangnya belum. Hingga tahun 2018, tercatat masih terdapat...
Read More
Permasalahan gizi pada ibu hamil di Indonesia masih memerlukan perhatian. Masalah defisiensi zat gizi pada ibu hamil tidak hanya pada defisiensi zat gizi makro saja tetapi juga pada zat gizi...
Read More
Anemia merupakan masalah kesehatan masyarakat yang masih signifikan terjadi pada remaja putri sampai saat ini. Asupan makanan rendah kandungan zat besi, baik hewani maupun nabati, serta kurangnya makanan tinggi zat...
Read More
Permasalahan stunting (gagal tumbuh atau kerdil) di Indonesia masih menjadi keprihatinan bersama. Menurut data dari Riset Kesehatan Dasar (Riskesdas) tahun 2018, angka kejadian stunting di Indonesia mencapai 30,8%. Walaupun sudah...
Read More
Universitas Indonesia kembali mengukuhkan dua Guru Besar Tetap dari Fakultas Kedokteran pada Sabtu (12/1/2019), pukul 10.00 WIB di Aula IMERI FKUI, Kampus UI Salemba. Rektor UI, Prof. Dr. Ir. Muhammad...
Read More
1 39 40 41 42 43 77